Lamang Tapai adalah makanan khas masyarakat Minangkabau. Lamang terbuat dari beras puluik (ketan) dengan wadah dari talang (bambu), citarasa gurih dan tekstur yang lengket serta legit, mungkin itulah karakter yang pas untuk menggambarkan kuliner yang satu ini. Bagi pecinta kuliner di Padang, lamang tapai jadi salah satu camilan lezat yang tidak boleh anda lewatkan. Bahan utamanya berasal dari dua jenis ketan berbeda yakni . . . selengkapnya.